KONTAK

Website JAGOKOMSOS.ORG adalah website resmi Gereja Katolik Paroki Santo Yusup Ambarawa. Situs ini merupakan bagian dari program kerja Tim Pelayanan Komsos yang berada di bawah Tim Pewartaan dan Evangelisasi dan bekerja sama dengan seluruh bidang pelayanan yang ada di Dewan Pastoral Paroki Santo Yusup Ambarawa.   

Sebagai corong dan garda terdepan dari pewartaan gereja, Jago Komsos berusaha semaksimal mungkin untuk memberikan informasi sehubungan dengan karya-karya kerasulan maupun pewartaan Dewan Pastoral Paroki Santo Yusup Ambarawa.

Kantor Sekretariat Paroki Santo Yusup Ambarawa

Alamat Surat     :  Jl. Mgr. Soegijapranata, No. 56, Panjang, Ambarawa, Semarang, Jawa Tengah 50614
Nomor telepon : (0298) 591028;
Email                   : gerejago@gmail.com
Koordinat GPS : S7°15’17.2″ E110°23’56.9″
Akses jalan : S7°15′ 37.3′ E110°24′ 0.5′

Jam Buka Kantor Sekretariat Paroki

Senin : LIBUR
Selasa :  08.00 – 12.00, 13.00 – 16.00
Rabu : 08.00 – 12.00, 13.00 – 16.00
Kamis : 08.00 – 12.00, 13.00 – 16.00
Jumat : 08.00 – 12.00, 13.00 – 16.00
Sabtu : 08.00 – 13.00, 16.00 – 18.00
Minggu : 07.00 – 12.00, 16.00 – 18.00

Selain situs resmi ini, kunjungi pula chanel-chanel media sosial kami yang lain :
Youtube           : Jago Komsos Ambarawa
Instagram        : Gereja Santo Yusup Ambarawa
Facebook         : Gereja Santo Yusup Ambarawa
Twitter              : Gereja Santo Yusup Ambarawa

Hal-hal yang sekiranya belum dipaparkan di dalam situs ini dapat langsung ditanyakan kepada kami melalui tombol chat hijau yang berada di bawah pojok kanan website ini.

_ _ _ _ _

Semoga karya sosial yang kami persembahkan bagi umat Paroki Santo Yusup Ambarawa pada khususnya dan segenap umat Katolik pada umumnya ini dapat menjadi lebih berguna dan bermanfaat.

Tuhan Memberkati.

solte sinicizsolte siniciz
07:02 16 Apr 24
keren bersih
Nivanda YothaNivanda Yotha
12:12 14 Apr 24
Gejeranya besar, pelayanan bagus
SOENARYO LOSOENARYO LO
12:52 08 Apr 24
Gereja Kecil yang dekat (hanya 15 menit jalan kaki) dari lokasi wisata religi Goa Maria Kerep di Ambarawa.
Marta RidaMarta Rida
17:20 05 Apr 24
Sinung AdiSinung Adi
15:12 04 Apr 24
6 tahun bersekolah di SMP MA dan SPP Kanisius selalu mendengar lonceng greja yg mengingatkan waktu belajar,menyenangkan sekali apabila mendengar lonceng 12 kali sebentar lagi pulang,apalagi perut sdh lapar😀😀
Victoria Adeline AyuVictoria Adeline Ayu
07:31 10 Feb 24
pertama kali ke sinivibesnya bangunan cagar budayatapi okeeesempat ngobrol sama tim pembangunan krn ada renov, dicrtain sedikit ttg sejarah gereja, yg tnyt udh 100 th berdiri, istilahnya juga sama gereja jago 👍
Rino Do CarmoRino Do Carmo
13:00 23 Nov 23
Keren dan Menarik..Bagi yang Hendak kesini Pertama Kali, Jika tidak Terbiasa dengan Angin Gunung (Misa Petang) Mohon Menyediakan Craft atau Sejenisnya.Hati-hati bagi yang dari Arah Terminal Ambarawa.Jalan Menurun dan Berbelok..
Jepri NaibahoJepri Naibaho
14:01 25 Oct 22
Saat sedang berziarah di Goa Maria Kerep Ambarawa saya memutuskan untuk mengikuti Misa Minggu pagi di Gereja Katolik Santo Yusup yang terkenal dengan sebutan Gereja Ayam Jago.Bangunannya sudah berumur tapi masih terawat, kursi-kursi di luar berciri skandinavian tahun 70-80an, kapasitas ruang dalam Gereja ini sedikit jadi lebih banyak jemaat mengikuti misa di aula.Saya mengikuti misa Minggu jam 9 pagi, parkiran penuhhhhh dan tidak bisa parkir di jalan, jadi harus rada pagi ke gereja ini kalau bawa kendaraan pribadi.
js_loader
Advertisements