Dilarang Marah!
Agama adalah sumber kebaikan bagi manusia. Namun, agama sering disalahgunakan untuk kepentingan sesaat oleh segelintir orang.
Emosi keagamaan bisa dibangkitkan untuk maksud dan tujuan tertentu. Akibatnya, orang beragama bisa mudah tersulut emosi dan marah. Alih-alih membangun, agama bisa mendatangkan kerusakan dan kehancuran.
Dalam Injil Matius hari ini, Yesus mengingatkan murid-murid-Nya agar tidak memberi tempat bagi amarah.
Sabdanya, “Setiap orang yang marah terhadap saudaranya harus dihukum.
Orang beragama itu ramah serta meredam amarah.

Baca juga : Abba Ya Bapa!
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari JagoKomsos.Org.
Mari bergabung di Grup dan Chanel Telegram “JAGO KOMSOS“, caranya klik link https://t.me/jagokomsos kemudian join. Anda harus menginstall aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.